Posts

Showing posts from August, 2014

Cara Menaikkan Penayangan Blog

Image
Traffic tinggi adalah salah satu hal yang paling diinginkan oleh setiap blogger. Karna apa? Traffic adalah salah satu indikator yang digunakan google dan search engine lainnya untuk menentukan seberapa penting blog atau website Anda. Traffic juga menjadi indikator bahwa blog Anda adalah blog terpercaya, sehingga Anda akan jauh lebih mudah meraih posisi di halaman pertama Search Engine Google. Selain itu, Traffic blog yang tinggi sangat menguntungkan Anda untuk menyediakan jasa pemasangan iklan di blog atau website Anda, karena para pemasang iklan lebih mengutamakan traffic blog dan ranking blog dalam memasang iklan mereka. Jadi wajar bila mereka berlomba-lomba untuk mendapatkan traffic blog dengan berbagai macam cara. Ada yang menggunakan Social Media sebagai medianya, ada yang blogwalking, bahkan ada pula yang menggunakan bot untuk menaikan traffic blog mereka. Tentunya penggunaan bot ini sangat dibenci oleh Search Engine seperti Google. Gak mau kan kalo sam

Cara Membedakan Foto Hasil Editan Photoshop Dengan Yang Asli

Image
Udah lama gak ngepost nih, kali ini saya akan share tentang Cara Membedakan Foto Hasil Editan Photoshop Dengan Yang Asli , oke langsung saja ada 2 cara yang saya akan jelaskan : PERTAMA Dengan menggunakan Notepad 1. Sediakan gambar yang mau dicek 2. Buka Notepad 3. Drag and Drop gambar/foto yang mau dicek 4. Lalu cari kata Photoshop dengan menekan CTRL + F 5.  Jika Gambar atau foto tersebut hasil Photoshop maka dari sekian banyak tulisan gak jelas akan muncul kata " Photoshop " NB : Jika Gambar atau Foto Tersebut netral atau asli maka tidak akan muncul kata Photoshop KEDUA 1. Sediakan gambar yang mau dicek 2. Klik kanan pada gambar > properties > pindah ke tab Details  SUMBER : WINPOIN  Semoga Bermanfaat :)

Cara Merubah Tampilan CMD Menjadi Glass atau Aero

Image
Bosan dengan tampilan CMD (Command Prompt) yang biasa, kali ini saya akan share Cara Merubah Tampilan CMD Menjadi Glass atau Aero , oke disimak baik - baik ya :) 1. Langkah pertama download dulu software nya DISINI 2. Lalu ekstrak file yang tadi didownload 3. Lalu jalankan file yang di ekstrak tadi dengan  Run As Administrator 4. Lalu hasilnya bisa langsung dirasakan Sekian postingan dari saya Semoga Bermanfaat :)

Inilah Daftar ISP Tercepat Di Indonesia

Image
Indonesia ternyata mengalami peningkatan kecepatan data internet secara signifikan selama setahun terakhir. Merujuk dari data yang dirangkum Net Index yang mengambil sampel data dari Speedtest pada September 2013 kecepatan internet broadband di Indonesia mencapai 3,29 Mbps. Sementara pada bulan Agustus 2014 kecepatan itu meningkat menjadi 4,79 Mbps. Sayangnya soal kecepatan internet, Indonesia ternyata masih tertinggal jauh dibandingkan negara-negara lainnya. Data dari Net Index per bulan Agustus 2014, Indonesia berada di peringkat 144 internet broadband dari 194 negara yang melakukan uji kecepatan di Speedtest dengan kecepatan download (unduhan) 4,68 Mbps. Sementara itu Indonesia ada di posisi 95 internet mobile dari 110 negara dengan kecepatan 2,3 Mbps. Data ini sendiri diambil dari berbagai tes kecepatan internet dari seluruh pengguna internet dunia yang dilakukan di situs Speedtest. Hasil disimpulkan dengan menganalisa data dari 9 Juli hingga 7 Agustus dimana dilak

Download Netcut Terbaru Versi 2.1.4

Image
Kali ini saya akan share software yang cukup familiar mungkin, yaitu Netcut . Apa itu Netcut ?            Netcut adalah sebuah utiliti tool yang digunakan untuk berbagai hal yang berkaitan dengan protokol TCP atau UDP. Yang dapat membuka koneksi TCP, mengirimkan paket­paket UDP, listen pada port ­port TCP dan UDP, melakukan scanning port, dan sesuai dengan IPV4 dan IPV6. Tidak seperti telnet, script nc memisahkan pesan­ error ke standar error daripada ke standar output, sedangkan telnet mengirimkan output dan error ke standar output yang sama. Biasanya netcat ini digunakan oleh para hacker atau peretas untuk melakukan connect back pada sistem target agar hacker mendapatkan akses root melalui port yg telah di tentukan oleh hacker tersebut.     Download  Disini   Semoga Bermanfaat :)

Mengatasi Shutdown Bermasalah

Image
Apakah sobat pernah bermasalah dengan shutdown di PC sobat ? kali ini saya akan share cara mengatasi shutdown yang bermasalah, oke langsung saja. Apa yang terjadi jika PC yang Sobat kenakan tidak bisa shutdown, menekan tombol power ? atau langsung mencabut colokan dari sumber listrik ? Jika anda sering melakukan hal - hal tersebut secara terus menerus jelas akan ada dampak yang fatal bagi PC anda dikarenakan tidak sesuai dengan prosedur. Kali ini saya akan memberikan salah satu solusi yang bisa digunakan untuk memperbaiki kerusakan pada fitur shutdown. Tips 1  Jika setiap anda melakukan shutdown keluar dialog seperti pemberitahuan ada aplikasi yang berjalan, berarti sebelum PC anda dimatikan terdapat proses yang sedang berjalan dan setelah ingin masuk proses shutdown Windows akan memberikan notifikasi yang menyatakan bahwa ada aplikasi yang sedang berjalan. Jika ini terjadi pastikan aplikasi yang sedang sudah benar-benar ditutup baik aplikasi yang aktif di desktop ataupu

Download Geisha Full Album (Bersinar Terang) 2014

Image
Kali ini saya akan share Full Album Geisha terbaru yang bertajuk "Bersinar Terang", oke langsung saja download dan dengerin lagu - lagunya di bawah ini. Download  DISINI Thanks To  STAFABAND

Download Zombie Bowl O Rama Full Version PC Game

Image
Assalamualaikum Wr Wb, kali ini saya akan share game lama yang mungkin sudah tidak asing buat sobat yaitu Zombie Bowl O Rama , game tersebut ringan sehingga bisa dimainkan di spek low, oke langsung saja penampakannya dibawah ini.   System Requirement Windows XP/Windows Vista/Windows 7/Windows 8 1 GHz  Pentium 3 or equivalent 256 MB Ram  Download DISINI Semoga Bermanfaat :D

Setting PPSSPP untuk bermain God Of War

Image
        Assalamualaikum Wr Wb, oke kali ini saya akan share tentang Setting PPSSPP untuk bermain God Of War yang saya coba sendiri dan berhasil sehingga tidak Lag, oke langsung saja settingan dibawah ini !!!      Coba  dan lihat hasilnya :D Semoga Bermanfaat :D

Download Kumpulan Skin GOM player

Image
Kali ini saya akan share kumpulan skin GOM Player yang saya punya dari berbagai sumber, ok langsung saja dibawah ini :D U - Tube   Download Metro Gom Download iGom   Download   WMP12   Download   Metro GOM 2   Download   Dark One   Download   Black   Download   Untuk GOM Player nya download  disini SUMBER : Forum Winpoin                     Deviantart Semoga Bermanfaat :D

Download Skype Terbaru

Image
               Skype adalah sebuah program komunikasi dengan teknologi P2P ( peer to peer ). Program ini merupakan program bebas (dapat diunduh gratis) dan dibuat dengan tujuan penyediaan sarana komunikasi suara ( voice ) berkualitas tinggi yang murah berbasiskan internet untuk semua orang di berbagai belahan dunia. Pengguna Skype dapat berbicara dengan pengguna Skype lainnya dengan gratis, menghubungi telepon tradisional dengan biaya (skypeOut), menerima panggilan dari telepon tradisional (SkypeIn), dan menerima pesan suara [12] . Teknologi skype ditemukan oleh wirausahawan Niklas Zennström dan Janus Friis , orang yang sama yang menemukan Kazaa dan Joost (P2P untuk televisi). Skype lalu berkompetisi dengan protokol terbuka VoIP yang sudah ada seperti SIP, IAX, dan H.323. Grup Skype yang dibentuk pada bulan September 2003 lalu dibeli oleh perusahaan lelang internet raksasa di Amerika e-Bay pada bulan September 2005 dan bermarkas di Luxembourg, Jerman dengan kantor-k

Melihat Jenis Motherboard Tanpa Harus Cari Obeng Membuka Komputer

Image
           Motherboard adalah induk atau pusat dari setiap rangkaian yang ada di dalam komputer atau laptop anda. Motherboard adalah tempat untuk menyimpan processor, memori, dll. Tipe motherboard dari setiap komputer berbeda – beda tergantung dari spesikfasinya. Selain itu ada juga Driver yang diperlukan oleh semua komputer untuk berkomunikasi dengan peralatan – peralatan yang terpisah dari komputer seperti monitor, print, speaker dll. Anda mungkin lebih tahu mengenai driver setelah tahu cara install windows . Dimana setelah mengistal windows kita harus menginstal semua driver yang dibutuhkan oleh komputer.  Cara Mengetahui Spesifikasi Motherboard 1. Untuk yang menggunakan windows, coba buka command promt, klick Start – Run – CMD . Kemudian ketik perintah wmic 2. Akan muncul tulisan seperti ini wmic:root\cli> . Ketik baseboard. 3. Takan enter dan akan muncul informasi mengenai Motherboard CPU anda seperti manufacturer, model, serial number, dll. Mudah Bukan? tidak p

Tips Agar Laptop Awet, Hardware Dan Software Terjaga

Image
            Setiap barang perlu perawatan yang intensif agar barang tersebut tetap awet dan bisa tahan lama. Banyak sekali barang di sekitar kita yang perlu diperhatikan dari segi kebersihan hingga penanganan yang tepat, misalnya seperti barang elektronik. Barang-barang elektronik termasuk barang yang tidak murah, maka dari itu perlu adanya perawatan yang baik dan benar, agar barang tetap awet dan bisa tahan lama. Bagi anda pecinta gadget, misalnya seperti perangkat mobile, tentu anda perlu mengetahui beberapa cara merawat barang tersebut. Salah satu barang elektronik yang mungkin setiap hari anda gunakan untuk bekerja atau membuat tugas, yaitu laptop.     Sama halnya dengan manusia, laptop juga memerlukan perawatan yang tepat. Meski Cara Merawat Laptop terbilang tidak susah, namun jangan juga dianggap sepele karena hal tersebut sangat penting agar laptop memiliki umur panjang yang awet dan tahan lama. Jika anda memakai laptop setiap hari, laptop tentu akan pana